Jakarta – Sore Berbagi di Bulan Ramadhan salah satu kegiatan Badan Eksekutif Mahasiswa Institut Kesehatan Indonesia. Kegiatan tersebut dihadiri oleh anak-anak Yatim serta tamu undangan lainnya.
Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Jum’at, 30 April 2021. kegiatan dimeriahkan dengan agenda buka bersama dan juga pengajian. Acara dilaksanakan di Kampus Institut Kesehatan Indonesia, Kelapa Gading, Jakarta Utara.
Wildan Selaku Ketua BEM IKI, Mengatakan “Kegiatan Ramadhan sebagai tempat mencari pahala sebanyak-banyaknya, maka mari kita saling berbagi dan berbuat kebaikan di bulan suci ini”. Kata Wildan. ia mengharapkan untuk kegiatan ini bisa dilaksanakan di bulan ramadhan selanjutnya.
Selanjutnya, di akhir acara pemberian santunan kepada anak-anak Yatim yang telah hadir dalam kegiatan tersebut.



